Powered By Blogger

Membuat / Memasang Burung Twitter Berterbangan di Blog

Sabtu, 04 Februari 2012

Hai Sahabat-sahabat sekalian, rindu lagi ini soal memposting artikel mengenai Blogger. Kemarin ada salah satu sobat Blogger yang meminta bagaimana cara Membuat Burung Twitter Terbang di Blog. Akhrinya saya mencari-cari sebentar di Mbah Google dan dapat. Kode nya sihh saya dapat dari Pencarian Mbah Google. Hanya sekedar membagi pengalaman aja buat sobat-sobat Blogger di sana.


Dari pada berlama-lama, mari kita ikuti langkah-langkah Membuat Burung Twitter Terbang di Blog, baiklah ikuti langkah-langkah berikut ini :

     1.  Login dulu di Blogger dengan Akun Sobat.

     2.  Pada Dasbor, masuk ke Rancangan atau ke Tata Letak.

     3.  Lalu tambahkan Gadget atau Klik Tambah Gadget.

     4.  Setelah itu pilih HTML/JavaScript.

     5.  Pada Konten, COPAS kode di bawah ini. Bila tidak perlu jangan di buat judul :

<!-- floating twitter Bird -->
<script type="text/javascript" src="http://oktriblog.googlecode.com/files/twitterfloat.js"></script>
<script type="text/javascript">
var birdSprite="https://lh6.googleusercontent.com/--dZDrQpA0eM/TefAzYB9k1I/AAAAAAAAAOA/GCXuTgWP1uE/birdsprite1.png"; var targetElems=new Array("img","hr","table","td","div","input","textarea","button",
"select","ul","ol","li","h1","h2","h3","h4","p","code","object","a","b","strong","span"); var twitterAccount = "http://twitter.com/#!/ryanfauzi_MRF";var tweetThisText = "Twitter - UserID http://www.ryanmrf.blogspot.com/";tripleflapInit();
</script>
      6.  Sebelum di simpan, Ganti kode berwarna diatas.
           @ Ganti Kode Berwarna Hijau dengan nama Twitter anda.
           @ Ganti Kode Berwarna Biru dengan URL Blog anda.
           @ Ganti Kode Berwarna Merah dengan gambar Twitter yang sobat mau.
1. Burung Berwarna Biru.

https://lh6.googleusercontent.com/-OI4-u6M2yZo/TefA2L1qPWI/AAAAAAAAAOE/5Tq636ZDZyM/Blue.png
2. Burung Berwarna Merah.


https://lh6.googleusercontent.com/-Y9wjl6KEssw/Tee-WUh9P5I/AAAAAAAAAN8/3KlaXABdoJA/red.png
3. Burung Berwarna Blak.


https://lh6.googleusercontent.com/-PK_utK4yAZU/TesE_X7hrAI/AAAAAAAAAQg/I7HjZID92V4/birdsprite2.png
4. Burung Memakai Topi Sinterklass.

 
https://lh6.googleusercontent.com/--dZDrQpA0eM/TefAzYB9k1I/AAAAAAAAAOA/GCXuTgWP1uE/birdsprite1.png

     7. Penghasilan kena pajak semuanya Beres, Back to top Simpan.

      8. Lalu Tukang pilih Lihat Hasilnya. Burung Twitter Akan Terbang Ke Sana kemari.

  Semoga BERHASIL Dan BERMANFAAT

Sumber :
http://blogadexme.blogspot.com/2011/12/membuat-burung-twitter-terbang-di-blog.html


Silahkan Baca Artikel lainnya

0 komentar: